Strike gabus monster dengan umpan anak bebek

Strike gabus monster dengan umpan anak bebek

Agresivitas gabus memang tak diragukan sedikitpun. Karakternya yang buas, membuat nalurinya bergerak memangsa segala sesuatu yang mengganggu wilayahnya. Tak peduli makhluk kecil, hewan ukuran besarpun – asalkan lebih kecil dari ukuran tubuhnya, berani ia terkam. […]

Supermarket Ikan Spot Belanting Buka 24 Jam!

Tak bisa dipungkiri, banyak spot mancing yang cukup tergantung dengan kondisi cuaca, pengaruh musim juga efek bulan mati atau purnama. Bagaimana jika spot tersebut tak terpengaruh semua kondisi tersebut? Jadilah ia supermarket ikan dengan potensial […]

No Picture

Tips Memancing di sungai dgn arus deras

Mancing di sungai beraliran air deras tentu berbeda caranya dengan mancing di situ atau telaga. Berburu ikan di perairan kencang mempunyai tantangan tersendiri, yakni sulitnya menempatkan umpan pancing di tempat yang diinginkan. Kencangnya deraian air […]

No Picture

Teknik Japan Style

Pada hakikatnya, seorang angler profesional memiliki hasrat untuk menggunakan teknik memancing yang efektif dan efisien. Apalagi, target yang akan ditancangnya tak main-main, seperti ikan Toman atau Gabus yang berjenis predator. Untuk meraih hasil yang maksimal, […]

1 2 3 25